Author
Hai teman-teman,
Terimakasih sudah bersedia berselancar ke slice of stories. Perkenalkan nama saya Atta. Sejak 2018 lalu, saya memutuskan menjadi Stay at home mom untuk menemani si kecil tumbuh dan berproses. Sebelumnya, saya bekerja di bidang Farmasi selama 6 tahun sebagai regulatory affairs yang bertugas memperjuangkan nomor izin edar sebuah obat di BPOM.
Saya suka menulis sejak masih sekolah dan pernah terjun di bidang jurnalistik saat berkuliah di UGM. Semoga teman-teman dapat mengambil hal baik dari blog ini ya.
Salam kenal,
Atta
4 Comments
resepsenyum blog
Salam.sejawat mbaa…
Senang bertamu di.blog mba..
Salam apoteker, IM, n kelas inspirasi π
attachriirotulm
Halo Amel, salam kenal dari teman sejawat, hehe. Terimakasih sudah bertamu, menyempatkan membaca, dan meninggalkan pesan. Jangan kapok untuk datang kembali yaa…
Vivi Zulfiana
Hai mbak!
Salam kenal ya
Jika berkenan silahkan main-main ke blog saya ππΌπ
At Tachriirotul
Hi mb Salam kenal π. Dengan senang hati mb Nanti Saya main yaa